Pesik, Sendra Yulian (2018) Hubungan Pengetahuan dan sikap perawat dengan upaya pencegahan dekubitus di Ruangan Intermedit dan Camar RSU Anutapura Palu. Undergraduate thesis, Universitas Widya Nusantara.
Bab1_dp.pdf
Download (382kB)
Bab2-4.pdf
Restricted to Repository staff only
Download (330kB)
Bab5.pdf
Download (104kB)
Lamp.pdf
Restricted to Repository staff only
Download (537kB)
Abstract
Menurut World health Organization (WHO) (2015) Insiden dan prevalensi dekubitus di Indonesia mencapai 40% atau yang tertinggi diantara negara-negara besar ASEAN lainnya. Dekubitus merupakan masalah kesehatan sekunder yang terjadi sebagai dampak lanjut terhadap masalah kesehatan yang menyebabkan penderita mengalami imobilisasi.. Tujuan penilitian ini untuk menganalisis hubungan pengetahuan dan sikap perawat dengan upaya pencegahan dekubitus di Ruangan Intermedit dan Camar RSU Anutapura Palu. Penilitian ini mengunakan metode kuantitatif dengan desain penilitian analitik. Populasi dalam penelitian ini adalah perawat di ruangan intermedit dan camar sebanyaak 30 orang dengan teknik pengambilan sampel total populasi. Data dianalisis secara univariat dengan distribusi frekuensi dan bivariat chi square. Hasil analisis bivariat uji Chi-square nilai p: 1,000 (p value > 0,05), maka H0 diterima dan Ha ditolak yang artinya tidak ada hubungan pengetahuan dan sikap perawat dengan upaya pencegahan dekubitus di Ruangan Intermedit dan Camar RSU Anutapura Palu. Simpulan tidak ada hubungan pengetahuan dan sikap perawat dengan upaya pencegahan dekubitus diruangan Intermedit dan Camar RSU Anutapura Palu. Saran bagi pihak rumah sakit dapat menambah pengetahuan sikap perawat tentang pencegahan dekubitus sesuai dengan prosedur kerja, agar dapat meningkatkan tingkat kepuasan pasien di RSU Anutapura
Item Type: | Thesis (Undergraduate) |
---|---|
Additional Information: | SKR18 SEN h |
Subjects: | 600 Teknologi, Ilmu Terapan > 610 Ilmu kedokteran, ilmu pengobatan dan ilmu kesehatan > 610.73 Keperawatan dan Pelayanan Tenaga Kesehatan |
Divisions: | Fakultas Kesehatan > Ilmu Keperawatan |
Depositing User: | Librarian UWN |
Date Deposited: | 19 Nov 2024 05:55 |
Last Modified: | 19 Nov 2024 05:55 |
URI: | https://repository.uwn.ac.id/id/eprint/494 |