Mismarina, Mismarina (2022) Hubungan burnout dengan motivasi kerja perawat di RS Bhayangkara Palu. Undergraduate thesis, Universitas Widya Nusantara.
![[thumbnail of Bab1_Dp.pdf]](https://repository.uwn.ac.id/style/images/fileicons/text.png)
Bab1_Dp.pdf
Download (1MB)
![[thumbnail of Bab2-4.pdf]](https://repository.uwn.ac.id/style/images/fileicons/text.png)
Bab2-4.pdf
Restricted to Repository staff only
Download (855kB)
![[thumbnail of Bab5.pdf]](https://repository.uwn.ac.id/style/images/fileicons/text.png)
Bab5.pdf
Download (290kB)
![[thumbnail of Lamp.pdf]](https://repository.uwn.ac.id/style/images/fileicons/text.png)
Lamp.pdf
Restricted to Repository staff only
Download (2MB)
Abstract
Peran utama seorang perawat yakni untuk merawat dan mengadvokasi serta mendukung pasien melalui program pelayanan kesehatan, dan hal ini terkadang membuat seorang perawat merasa jenuh (burnout), ditambah lagi jika dalam lingkup dan suasana kerja mereka, kurang motivasi baik dari diri perawat itu sendiri atau dari rekan kerja bahkan atasan. Kondisi seperti ini diperlukan motivasi dimana hal tersebut memiliki peranan sangat penting dalam setiap pekerjaan keperawatan dimana motivasi merupakan sebuah dorongan, hasrat atau pun minat yang begitu besar di dalam diri, untuk mencapai suatu keinginan, cita-cita dan tujuan tertentu. Tujuan penelitian ini adalah diketahuinya hubungan burnout dengan motivasi kerja perawat di RS Bhayangkara Palu. Jenis penelitian adalah Analitik Kuantitatif dengan pendekatan Crоss Sectiоnal. Populasi berjumlah 53 orang, jumlah sampel 35 orang, Teknik pengambilan sampel Nоn Prоbability Sampling dеngan mеtоdе Accidеntal Sampling. Analisis data menggunakan uji statistik Chi-Square. Hasil penelitian menunjukan bahwa ada hubungan burnout dengan motivasi kerja perawat dengan nilai p=0,004 (p<0,005). Simpulan penelitian ini adalah ada hubungan burnout dengan motivasi kerja perawat di RS Bhayangkara Palu. Saran, perlu dilakukan beberapa upaya promosi kesehatan untuk meningkatkan motivasi perawat dalam pencegahan burnout di lingkungan kerja.
Item Type: | Thesis (Undergraduate) |
---|---|
Additional Information: | SKR22 MIS h |
Uncontrolled Keywords: | Burnout, Motivasi, Perawat |
Subjects: | 600 Teknologi, Ilmu Terapan > 610 Ilmu kedokteran, ilmu pengobatan dan ilmu kesehatan > 610.73 Keperawatan dan Pelayanan Tenaga Kesehatan |
Divisions: | Fakultas Kesehatan > Ilmu Keperawatan |
Depositing User: | Perpus UWN |
Date Deposited: | 04 Mar 2025 06:57 |
Last Modified: | 05 Mar 2025 00:15 |
URI: | https://repository.uwn.ac.id/id/eprint/886 |